Jumat, 22 November 2013

I Phone 6 Akan Dibanderol 11 Juta

                  Kali ini Inforce Blog akan sedikit berbagi tentang I Phone generasi ke enam yaitu (I Phone 6) yang tengah ramai dibicarakan di dunia informasi.
               
I Phone 6 merupakan generasi ke enam ( 6 ) dari jenis I Phone yang tengah beredar di pasaran, Namun sebelumnya dua bulan yang lalu keluarlah I Phone generasi ke lima yaitu I Phone 5S. Namun hal tersebut tidak menghalangi para analisis I Phone untuk selalu membuat inovasi - inovasi baru terhadap I Phone.Dan Akhirnya tidak terhalangi pula niat para analisis I Phone untuk menciptakan I Phone generasi ke enam( 6 ).

               
Chris Caso telah memprediksi hal tentang I Phone 6 yang sebentar lagi kan di rilis oleh perusahaan Susquehanna ini akan dibanderol dengan harga yang lebih tinggi dari Generasi I Phone sebelumnya yakni 5S.

                 Prediksi tersebut kemungkinan berasal dari layar I Phone hadir dengan bentang layar lebih lebar dan prosesor yang lebih canggih dari generasi sebelumnya.

                 Berdasarkan prediksi dan analisis tersebut, Chris Caso harga I Phone 6 akan lebih tinggi 50 - 100 USD, dibandingkan I Phone 5S.

                 Saat ini, I Phone 5S versi 64GB di banderol dengan harga 849 USD kira - kira sekitar 10 Juta. Jika sesuai dengan prediksi Chris Caso IPhone bisa banderol dengan harga 899 USD sampai 949 USD atau sekitar 11 Juta.

                I Phone 6 akan dirilis pada tahun 2014. Semoga artikel ini dapat membantu pengunjung semuanya dan memberi referensi bagi pembaca.
                 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar